Warga Desa Megulunglor Sambut HUT ke-74 Republik Indonesia

By administrator 05 Agu 2019, 13:40:13 WIB Kegiatan

Warga desa Megulunglor menyambut HUT Ri ke 74 lebih awal dengan mengadakan berbagaimacam perlombaan pada Minggu 4 Agustus 2019. Perlombaan yang di lombakan yaitu : memasukan paku dalam botol,  makan kerupuk, balam karung, membawa kelereng, tapok air, memindahkan air pakai sedotan, tarik tambang untuk kadus I, sedangkan untuk kadus IV lomba menyanyikan Mars PKK,jalan sehat, memasukan belut kedalam botol, menghiyas wajah dengan mata tertutup, bola terong, sepak bola daster, dan bola pimpong. Semua warga sangat antusias untuk mengikuti perlombaan ini. Antusias mereka bukan hanya untuk mendapatkan hadiah semta, tetapi sebagai bentuk perayaan tanda penghormatan kita selaku generasi penerus bangsa kepada pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan bangsa dan negara kita ini. Dengan adanya perlombaan ini bisa menciptakan rasa persaudaraan, silahturohmi dan menghargai satu sama lain dengan perbedaan yang ada. 




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

Iklan Kanan

Instagram Banner

Twitter


Berita Purworejo

Counter Pengunjung